Ahmad Niam Syukri
Penulis
Ada orang yang sengaja menampakkan apa yang ia lakukan agar orang lain melihatnya, namun ada pula orang yang ketika melakukan sesuatu tidak memperlihatkan apa yang ia lakukan meski orang lain melihat atau tahu tentang apa yang ia lakukan.
Ketika seseorang memberikan makan kepada orang lain, ketika seseorang menebarkan salam, dan ketika seseorang melakukan shalat malam hanya semata mengharap ridha Allah SWT, lalu ia tidak berpikir tentang apa yang akan didapat dari yang ia lakukan, justru yang seperti itu akan meninggikan derajatnya di sisi Allah SWT.
Hadits nabi:
Abdullah bin Umar Ra berkata, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda; ada tiga hal yang bisa meninggikan derajat manusia, tiga hal tersebut adalah:
وَأَمَّا الدَّرَجَاتُ: فَإِطْعَامُ الطَّعَامِ، وَإِفْشَاءُ السَّلامِ، وَالصَلَاةُ بِاللَّيْلِ وَالنَّاسُ نِيَامٌ"
Artinya:
Dan tiga perkara yang meninggikan derajat adalah memberikan makanan, menyebarkan salam dan menunaikan sholat malam di kala manusia tidur.
Penulis: H Ahmad Niam Syukri Masruri
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Keutamaan Dan Hikmah 10 Muharram
2
Rute dan Moda Terbaik Menuju Pelantikan JATMAN di Pesantren An-Nawawi Berjan Purworejo
3
Makesta Award dan Porseni IPNU IPPNU Belik, Ajang Penguatan Karakter dan Budaya Pelajar NU
4
Lailatul Ijtima' PRNU Sitail Tegal: Perkuat Sinergi dan Gerakkan Koin NU untuk Umat
5
Kiai Ubaidullah Ajak Saksikan Film Seribu Bayang Purnama, Suara Lantang untuk Petani dan Bumi yang Lebih Sehat
6
Persiapan Pelantikan JATMAN Capai 70 Persen, Ribuan Tamu Terkonfirmasi Hadir
Terkini
Lihat Semua