Direktur GTK Kemenag: Guru Madrasah Perlu Jalankan Tugas Kenabian
Selasa, 20 Agustus 2024 | 15:00 WIB
Jakarta, NU Online
Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah bersama MEQR World Bank menyelenggarakan Refreshment Fasilitator Guru Madrasah dalam program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PPKB) yang dihadiri ratusan guru fasilitator di Jakarta (19/8/2024).
Pada acara ini, Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Thobib Al Asyhar meminta kepada guru-guru inspiratif untuk bisa menjalankan tugas kenabian.
“Bapak dan ibu guru semua adalah orang-orang terpilih dari sekian ratus ribu guru madrasah dari Sabang sampai Merauke. Jadi, bapak dan ibu punya tanggung jawab moral untuk menjalankan tugas kenabian,” katanya.
Lebih lanjut, Thobib menjelaskan bahwa tugas kenabian berdasarkan Al-Qur’an surat Al-Jumu’ah ayat 2 itu ada tiga..
Baca selengkapnya di Direktur GTK Kemenag Minta Guru Madrasah Jalankan Tugas Kenabian (nu.or.id)
Terpopuler
1
Tari dan Tayu, Sosok Kartini Kembar Fatayat NU dari Kendal
2
Darul Amanah FA Jaring Bintang Lapangan Lewat Seleksi Terbuka SSB dan Beasiswa 2025/2026
3
6 Fakta Sejarah RA Kartini yang Jarang Diketahui Publik
4
Peringati HKBN 2025, LPBINU Kudus Gelar Pelatihan Driver Perahu Karet untuk Perkuat Kesiapsiagaan Bencana
5
Tumbuhkan Jiwa Mandiri dan Disiplin, Santri Pesantren Salafiyah Kangkung Kendal Semarakkan Ekstrakurikuler Pramuka
6
Kemandirian Kader Jadi Sorotan Ketua PW Ansor Jateng dalam Halal Bihalal PAC Ansor Gringsing
Terkini
Lihat Semua