Ahmad Niam Syukri
Penulis
Kelalaian dan kemalasan seseorang sering melahirkan kerugian dan kegagalan yang berujung pada penyesalan di kemudian hari. Tidak ada atau kurangnya perhitungan dan kecermatan dalam bertindak sering melahirkan petaka kehidupan.
Baca Juga
Yang jelek Diberikan
Kegagalan akan melahirkan penderitaan dan penyesalan, padahal apa yang sudah terjadi tidak akan bisa diputar kembali seperti cerita dalam film-film atau sinetron berseri, karena hari yang sudah berlalu tidak akan datang lagi.
Kata mutiara:
لَنْ تَرْجِعَ الأَيَّامُ التِى مَضَتْ
Artinya: Tak akan kembali hari-hari yang telah berlalu.
Penulis: H Ahmad Niam Syukri Masruri
Terpopuler
1
Abu Sampah Disulap Jadi Paving, Inovasi Hijau LPBI NU dan Banser Trangkil
2
Khutbah Jumat: Pelajaran Yang Tersirat Dalam Ibadah Haji
3
Semarak Harlah ke-75, Fatayat NU Wonogiri Gali Potensi Kader dengan Semangat Kartini
4
Kasus Pneumonia Jamaah Haji Meningkat, dr Alek Jusran Imbau Jaga Kesehatan
5
Muslimat NU DIY Gelar Bakti Sosial dan Pasar Murah Guna Ringankan Beban Masyarakat
6
NU Care-LAZISNU Dukung Penyelenggaraan Workshop Jurnalisitik Filantropi di Cilacap Jateng
Terkini
Lihat Semua