• logo nu online
Home Warta Nasional Keislaman Regional Opini Kiai NU Menjawab Dinamika Taushiyah Obituari Fragmen Tokoh Sosok Mitra
Jumat, 26 April 2024

Taushiyah

Ampunan Allah bagi Orang yang Lelah setelah Bekerja

Ampunan Allah bagi Orang yang Lelah setelah Bekerja
Foto: Ilustrasi (nu online)
Foto: Ilustrasi (nu online)

Setiap hari lumrahnya orang bekerja untuk mendapatkan uang guna memenuhi hajat hidupnya, ada yang bekerja di pagi hari lalu pulang di sore hari, dan ada yang bekerja di sore hari lalu pulang di pagi hari.

   
Ketika sesorang di pagi hari keluar rumah dengan niat bekerja karena Allah SWT dan mengharap ridhanya untuk menafkahi anak, istri dan orang yang menjadi tanggungannya, lalu di sore hari ia pulang ke rumah dalam keadaan lusuh dan lelah, niscaya Allah akan mengampuni  dosanya.


Hadits nabi:


من اَمْسَى كَالًّا مِنْ عَمَلِ يَدَيْهِ اَمْسَى مَغْفُوْرًا لَهُ


Artinya: 
Barangsiapa yang di waktu sore merasa capek karena bekerja dengan kedua tangannya dalam mencari nafkah maka di saat itu diampuni dosa baginya. (HR Thabrani)


Penulis: H Ahmad Niam Syukri Masruri
 


Taushiyah Terbaru